Personel Satpol PP Harus Kuat dan Sehat

KABID Trantib, Kusuma Edi, memberikan pengarahan kepada personelnya. Foto: alt
KABID Trantib, Kusuma Edi, memberikan pengarahan kepada personelnya. Foto: alt

DENPASAR – Dalam melaksanakan pencegahan Covid-19, maka personel Satpol PP harus lebih kuat dan sehat.Penegasan tersebut disampaikan Kabid Trantib Satpol PP Provinsi Bali, I Komang Kusuma Edi, saat memberi pengarahan kepada personelnya, sebelum razia masker penegakan Pergub 46/2020 di Renon, Denpasar, Minggu (20/9) pagi.

“Jangan sampai kita yang mencegah, malah kita yang kena. Jadi sebelum melakukan pencegahan, protreksi diri dengan melakukan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS),” tegasnya.

Bacaan Lainnya

Dijelaskannya, personel sebagai orang yang bertugas untuk mencegah harus melakukan proteksi diri, tidak boleh abai, dan lenggah dalam menerapkan protokol kesehatan.

Seperti rajin cuci tangan, memakai masker, membawa hand sanitizer, sehingga terhindar dari virus bernama Sars-CoV-2 ini. “Untuk cek kesiapan diri, kesehatan, dan pastikan kita dalam kondisi fit,” jelasnya. alt

Baca juga :  Calon Pengantin di Desa Bukian Dites Urine, Ini Hasilnya!

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.